Pada gelaran China International Communications Exhibition 2011, ZTE baru saja memunculkan ponsel berbasis windows phone pertamanya. Ponsel ini diberi nama dengan ZTE Tania. ZTE Tania sudah dibekali akses HSPA+, kamera beresolusi 5 megapixels, memori internal 4Gb, dan A-GPS. Selain itu ponsel ini memiliki prosesor 1GHz dengan layar WVGA 4.3 inci dengan resolusi 800×480 piksel. Selain itu terdapat ponsel ini juga didukung dengan RAM 512 dengan memori internal 4 GB. Menurut informasi, ZTE Tania akan diluncurkan perdana di kawasan Eropa pada akhir tahun ini. Hingga berita ini diturunkan, ZTE belum mengumumkan berapa harga jualnya. |
Tuesday, November 1, 2011
ZTE Tania, Ponsel Windows Phone Mango
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment