27-January-2010, 90 Komentar
Setelah sukses dengan replika Blackberry Javelin dan Blackberry Bold, kali ini Beyond menghadirkan sebuah ponsel QWERTY yang mengambil desain mirip dengan Blackberry Gemini 8520. Ponsel ini mereka namakan Beyond B8520. Bagaimana Kemampuannya?
27-January-2010, 2 Komentar
Saat pertama membuka Nexian NX-G911, saya merasa bahwa bodi Nexian NX-G911 terasa kokoh dan berat. Meskipun memakai keypad QWERTY, tidak tampak bahwa Nexian NX-G911 meniru salah satu bentuk smartphone dari vendor besar.
21-January-2010, 5 Komentar
Smart ZTE C261 adalah sebuah ponsel single CDMA 1900 murah dari Smart yang bekerja sama dalam paket bundling dengan ZTE. Harganya sangat murah tapi memiliki bentuk yang manis.
18-January-2010, 163 Komentar
Beyond memang sangat ahli mengeluarkan ponsel-ponsel BB Wannabe yang kemiripannya benar-benar nyaris sempurna. Detail bodinya, finishingnya semakin baik dan semakin baik. Setelah cukup sukses dengan tiruan Blackberry Javelin 8900 dengan Beyond B9000 maka kali ini kembali Beyond meniru Blackberry Bold 9000 dengan Beyond B9000nya.
15-January-2010, 2 Komentar
Tocall T550 ponsel QWERTY dari Tocall Seluler Indonesia menghadirkan sensasi yang berbeda dalam menggunakan sebuah ponsel QWERTY lokal. Biasanya ponsel QWERTY lokal hadir dengan nuansa Blackberry ataupun Nokia. Kali ini Tocall T550 malah hadir dengan nuansa HTC Snap.
13-January-2010, 0 Komentar
Beyond B8900 adalah perbaikan dari Beyond B89, dari segi bodi tidak ada yang berubah hanya ada perubahan pada tulisan Beyond di bawah speaker menjadi logo beyond yang mirip dengan logo Blackberry. Fiturnya? Lihat ulasannya secara lengkap.
12-January-2010, 3 Komentar
Falcom F53 adalah salah satu andalan Falcom Mobile untuk menembus pasar ponsel di Indonesia khususnya JAVA. Setelah Falcom F93 yang memiliki bentuk mirip Nokia E72 kini Falcom Mobile menghadirkan Falcom F53 dengan bentuk mirip Blackberry Tour.
12-January-2010, 3 Komentar
Mungkin pengguna akan ragu-ragu, apakah Gemini memiliki performa sebaik Blackberry sebelumnya? Mengingat harga barunya yang terjangkau ( dalam rentang 2,8 jt s.d. 3,4 juta tergantung garansi). Saya bisa mengatakan, “Ya..”. Mengapa? Mari kita bahas satu per satu.
12-January-2010, 4 Komentar
Saat pertama kali memegang 5800, saya bisa mengatakan bahwa ponsel ini solid, casingnya presisi dan mantap untuk digenggam. Bahannya sudah jelas bukan bahan murahan.
12-January-2010, 3 Komentar
Saat saya mendapatkan Blackberry Javelin, saya sangat yakin Javelin dibuat untuk orang yang menginginkan Blackberry Bold 9000 namun bugdetnya terbatas.
No comments:
Post a Comment